Bandara Ninoy Aquino: Puisi Husnu Abadi

71

Namamu ada di sini
Lambang perlawanan
Atas rezim tirani
Engkau memang luar biasa
Anginpun berubah arah
Gelombang demi gelombang
Membersihkan dinasti

Berita Lainnya

Malam ini
Aku datang
Dan bersaksi

Manila, 7 Juli 2024, 23.00

Berikan Tanggapan

Alamat surel anda tidak akan dipublikasikan